Gaiter dari Naturehike dengan bahan 30D Cordura Nylon 66 yang ultralight, snow-proof, windproof, mud-proof, dan waterproof dengan index 3000mmH2O. Menggunakan YKK Zipper dan adjustable bandage yang mudah digunakan.
Merek : Naturehike
Model no : NH21HJ004
Kategori : Gaiter
Model : Long cut
Warna: Abu dan Kuning
Material : 30D Cordura Nylon 66, TPU Belt, YKK Zipper, Hypalon
Waterproof : PU3000MM
Ukuran Terbuka :
*XS (35-37) = 40 x 31cm
*S (38-40) = 42 x 33cm
*M (41-43) = 44 x 35cm
*L (44-46) = 46 x 37cm
Ukuran Terlipat : 13 x 16 x 4cm
Berat : 126gr / 130gr / 134gr / 142gr
Isi Paket :
*1 Pasang Gaiter
*1x Pouch
Fitur Produk :
*Waterproof dengan ketahanan PU3000MM
*Sangat ringan dan mudah dibawa kemanapun dengan pouch yang tersedia
*Bahan yang kuat, mudah dibersihkan dan tahan lama
*Tali yang kuat dan adjustable (dapat diatur sesuai kebutuhan) untuk disangkutkan di bawah sepatu saat digunakan
*Buckle dan fasteners yang kuat dan tahan lama
*Strap buckle di bagian atas yang dapat diatur sesuai kebutuhan
*Terdapat hook tali sepatu agar gaiter tetap pada tempatnya
*Pouch dengan tali cord lock sebagai pengencang dan agar gaiter mudah dibawa dan digantung dengan tali
*Cocok digunakan saat hiking dan trekking maupun untuk snow sport, guna melindungi kaki dari gesekan bebatuan maupun duri tanaman dan mencegah lumpur / salju masuk ke dalam sepatu lewat pergelangan kaki